News Breaking
Live
wb_sunny

Breaking News

Kasat Lantas, Polres Bukittinggi Gelar Operasi Zabra Singgalang 3 Oktober 2022.

Kasat Lantas, Polres Bukittinggi Gelar Operasi Zabra Singgalang 3 Oktober 2022.


Bukittinggi,merapinews.Com
Satuan Polisi Lalu Lintas (Satlantas) Polres Bukitinggi, mulai Senin 3 Oktober 2022, mulai melakukan operasi Zebra Singgalang. 

Pastikan bagi pengendara kendaraan bermotor melengkapi surat-surat kendaraan.

Kapolres Bukittingi, melalui Kasatlantas AKP Ganda Novidingrat, mengatakan operasi Zebra dengan sandi Singgalang itu dilaksanakan selama 15 hari.


Untuk itu ia mengingatkan masyarakat penguna kendaraan bermotor melengkapi surat-sdurat kendaraan di jalan raya.

“Operasi itu sendiri, akan digelar selama 15 hari dimulai tanggal 3 Oktober sampai 16 Oktober 2022”, ujar APK Ganda Novidiningrat, didampingi Kapolres Bukittinggi AKBP Wahyuni Sri Lestari, usai apel siaga operasi Zebra Singgalan tahun 2022 dihalaman Mako Polres Bukittinggi Sabtu 1/10.

Ia mengatakan ada tujuh prioritas pelanggaran yang akan menjadi target operasi. 

Diantaranya pengendara dibawah umur dan pengendara yang bermain dengan Handphone saat berkendara. 

Menyusul pengendara yang tidak memakai Helm standar nasional (SNI), disamping melawan arus.

Meski Kasatlantas Polres Bukittinggi, tidak merinci pasal hukum pelanggar undang-undang Lalulintas dan Jalan raya, namun ia mengingatkan pelanggaran itu menyangkut.

1. Pengemudi yang memakai Handphone saat berkendaraan

2. Pengemudi dibawah Umur.

3. Pengemudi dalam pengaruh Alkohol (mabuk).

4. Pengemudi melawan arus. 

5. Pengemudi mobil yang tidak menggunakan sabuk pengaman.

6. Berbinceng lebih dari dua orang.

7. Mengemudi kendaraan.melawan arus.

Menurut Suganda, operasi Zebra itu dilaksanakan diseluruh Indonesia, khusus untuk Sumatera Barat dengan sandi operasi patuh Zabra Ainggalang.

Pada kesemoatan yang sama Suganda, mengingstkan masyarakat pengguna kendaraan agar mematuhi dan melengkapi surat-surat kendraan selama berada di jalan.

"Patuhi peraturan lalu lintas dan lengkapi surat-surat serta kelengkapan kendaraannya," ujar Ghanda.(asroel bb)

Tags

Newsletter Signup

Sed ut perspiciatis unde omnis iste natus error sit voluptatem accusantium doloremque.